Media Sosial dan Hoax

Masa pandemi yang belum tahu kapan akan berakhir ini semakin diperparah oleh maraknya berita-berita hoax di medsos yang tentunya dilakukan oleh orang-orang atau kelompok yang tidak bertanggungjawab dan tidak memiliki empati terhadap masa pandemi. Padahal efek pandemic benar-benar telah menyentuh seluruh bidang kehidupan dan taruhannya adalah nyawa. Lepas dari takdir, jarak kita terhadap kematian m....

Meneladani Rasulullah SAW

Allah SWT memerintah kepada kita semua untuk meneladani sifat dan karakter Nabi Muhammad Saw, meskipun tentu sebatas kemampuan kita, dengan tujuan mendapat rida dari Allah dan kebahagiaan di dunia dan akhirat. Allah SWT berfirman pada Q.S. al-Aḥzāb: 21, yang artinya: “Sungguh, telah ada bagi kamu pada diri Rasulullah suri teladan yang baik bagi orang yang selalu mengharap (rahmat) Allah dan (....

Pidato Rektor Idul Fitri dan Syawalan dengan semangat keberagaman

Saya sebagai Rektor sangat berbahagia menyapa semua tamu dan pemirsa baik online maupun offline. Mari kita syukuri nikmat Kesehatan dan kebahagiaan di era pandemi yang sudah berjalan setahun ini, dan sudah kita jalani lebaran yang kedua. Tema kita dalam acara ini adalah dengan semangat keberagaman, kita saling belajar dan saling mendengar. Maka akan kita dengar perspektif lebaran tidak hanya Id....

COVID-19 Sukses Bungkam Sifat Arogan Manusia

Oleh: Noor Saif Muhammad Mussafi (Dosen Prodi Matematika, Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta). Tulisan ini sudah diterbitkan di IBtimes.id 7/5/2021. Wabah COVID-19 Sudah lebih dari dua tahun pendemi COVID-19 ini membatasi ruang gerak aktivitas masyarakat dunia dan belum menunjukkan tanda-tanda penurunan tren penularan, apalagi dalam konteks India yang sedang berjuang mela....

Ilmu sebagai Kekalahan

Jika diibaratkan dalam sebuah perlombaan antara pengetahuan dan sektor lain di Republik ini, maka ilmu berada berdiri di garis paling bontot. Bidang-bidang kehidupan lain dipertimbangkan oleh masyarakat kita dalam hidup, terutama agama, ekonomi dan politik, pengetahuan mendapatkan porsi yang minim dan mungkin prioritas terakhir. Bahkan dunia pendidikan kita, tidak cukup menempatkan ilmu sebagai ba....